Kehadiran E-Commerce, Fintech dan Bank Digital di Indonesia yang semakin meningkat juga memberikan kontribusi atas terjadinya pergeseran dokumen atau data yang bersifat konvensional, kini bertransformasi ke dokumen digital.
DownloadPada Kuartal I-2022, BI mencatat nilai transaksi e-commerce tumbuh 19,83% secara tahunan (year on year) dan secara volume tumbuh 38,43 (yoy) atau sebesar Rp. 526 Triliyun. Sumber: CNBC Indonesia
Download